PT Dharma Polimetal Tbk (Dharma Group)
Lowongan Kerja Terbaru Lowongan Pekerjaan PT Dharma Polimetal Tbk (Dharma Group)
JobFrenly.com
adalah website portal berita yang bertujuan atau memberi informasi tentang jasa
lowongan pekerjaan. Kami juga berkomitmen untuk selalu memberikan informasi
tentang lowongan pekerjaan ( Loker ) kepada pengunjung website kami. JobFrenly
berusaha semaksimal mungkin untuk memberi info lowongan pekerjaan kepada anda
dan informasi yang terbebas dari unsur penipuan, kita memberikan loker yang
amanah dan terpercaya. Dengan harapan kami informasi ini yang telah kami
sampaikan semoga dapat membantu para jobseker saat ini dalam mendapatkan
pekerjaan yang layak dan terbaik untuk kalian.
Setiap orang
memang harus bersungguh-sungguh untuk mencari pekerjaan yang layak untuk
dirinya sendiri, karena sangat berpengaruh ke masa depan san juga untuk anak
istri kalian. Pilihlah pekerjaan yang kalian minati dan merasa senang saat anda
bekerja dengan keminatan bakat anda, tanpa ada rasa tertekan. Hati-hati dalam
memilih pekerjaan dan tentunya harus sesuai dengan pendidikan dan jurusan anda,
jangan terlena kepada gaji yang besar karena anda juga harus memperhatikan
sebuah kesesuaian skill masing-masing. Pekerjaan yang menyenangkan berarti
membuat anda lebih bahagia tanpa ada rasa tertekan pada pekerjaan tersebut
walaupun dengan adanya tanggung jawab yang besar.
anda,
jangan terlena kepada gaji yang besar karena anda juga harus memperhatikan
sebuah kesesuaian skill masing-masing. Pekerjaan yang menyenangkan berarti
membuat anda lebih bahagia tanpa ada rasa tertekan pada pekerjaan tersebut
walaupun dengan adanya tanggung jawab yang besar.
Lowongan Kerja PT Dharma Polimetal Tbk (Dharma Group)
1. HR-GA Staff
Deskripsi Pekerjaan
- Mengelola fasilitas, pengadaan barang dan aset perusahaan
- Menyusun laporan
- Support proses rekrutmen dan evaluasi
Kualifikasi
- Pendidikan min SMA/SMK
- Memiliki SIM A
- Mampu menggunakan microsoft office (Word, Excel, PPT)
- Teliti, disiplin, dan mampu bekerja multitasking
- Komunikatif & bisa koordinasi dengan banyak pihak
- Bersedia ditempatkan di cirebon
2. Maintenance
Deskripsi Pekerjaan
- Melaksanakan preventive maintenance
- Melakukan perbaikan mesin
Kualifikasi
- Pendidikan min SMK jurusan teknik mekatronika, teknik mesin, atau teknik instalasi tenaga listrik
- Berpengalaman sebagai teknisi mesin
- Mengerti instalasi PLC dan ladder diagram
- Jujur, teliti, dan memiliki inisiatif tinggi
- Bersedia ditempatkan di cikarang
3. Purchasing Staff
Deskripsi Pekerjaan
- Melakukan aktivitas perhitungan biaya seperti alokasi biaya, update biaya, dan genba ke lapangan
- Memastikan alokasi biaya sudah sesuai dengan akun yang tepat
- Melakukan administrasi budget projec dan melakukan analisa variance budget vs aktual
- Melakukan stock opname inventory
Kualifikasi
- Pendidikan minimal S1 Akuntansi dari universitas dengan reputasi baik
- Memiliki pengalaman di bidang costing min. 2 tahun
- Memiliki pemahaman tentang perhitungan costing update
- Memahami prinsip PSAK/IFRS
- Mahir dalam menggunakan Ms. Excel dan SAP dalam fungsi costing
- Memiliki kemampuan analisa yang baik
- Memiliki ketelitian yang tinggi dan kemampuan numerik
4. Finance Collection & Billing Staff
Deskripsi Pekerjaan
- Membuat tagihan dan follow-up pembayaran kepada customer
- Memeriksa tanda terima faktur dan kelengkapan dokumen yang diperlukan
- Mengelola dan memperbarui aktivitas billing harian
Kualifikasi
- Lulusan D3 Akuntansi, Akuntansi Keuangan, atau yang setara dari universitas dengan reputasi baik
- Memiliki min. 2 tahun pengalaman di bingan Billing & Collection perusahan manufaktur lebih disukai
- Mahir dalam menggunakan fungsi-fungsi pada Ms. Excel dan juga SAP
- Detail oriented dan self-driven
5. Product Development Engineering
Deskripsi Pekerjaan
- Membuat dan mengembangkan design product sesuai dengan ketentuan dari customer
- Melakukan trial engineering atas product yang dikembangkan
- Mengkoordinir beberapa project dan memastikan project berjalan sesuai dengan timeline yang sudah ditentukan
- Melakukan improvement pada proses manufaktur.
Kualifikasi
- Pendidikan min. D3 dari jurusan Teknik Mesin, Teknik Perancangan Mekanik, Mekatronika, Teknik Manufaktur dari universitas dengan reputasi yang baik
- Memiliki pengalaman magang atau kerja (1-2 tahun) di perusahaan manufaktur industri otomotif
- Memiliki keterampilan dan pemahaman pada proses stamping dan welding
- Mampu membaca gambar teknik 2D dan 3D
- Mahir dalam menggunakan software design seperti Solidworks, AutoCAD, Catia, dll.
- Mampu bekerja secara tim maupun individu
- Memiliki analisa berpikir yang baik dan pemecahan masalah
6. IoT Engineering
Deskripsi Pekerjaan
- Mengembangkan flow process dari sistem yang akan dikembangkan
- Mengembangkan software berdasarkan requirement customer
- Melakukan trial secara inhouse atau outhouse
- Melakukan review bersama customer terkait
- Menghubungkan program dengan sistem atau mesin
Kualifikasi
- Lulusan D4/S1 Ilmu Komputer, Teknik Informatika, Elektronika, Mekatronika atau jurusan yang terkait.
- Memiliki pengalaman kerja atau magang di bidang software development, lebih disukai di industri manufaktur.
- Familiar dengan bahasa pemrograman PHP, Python, MySQL, SQL Server, dll.
- Familiar dengan pemrograman PLC (Omron/Mitsubishi/Keyence)
- Memiliki analisa berpikir dan kemampuan pemecahan masalah yang baik.
7. Marketing Fastener Staff
Deskripsi Pekerjaan
- Menjalin relasi yang baik dengan existing customer dan mencari customer baru
- Menerima dan membuat penawaran harga untuk produk
- Melakukan monitoring terhadap existing project dan new project cutomer
- Melakukan diskusi secara teknis dengan customer dan internal perusahaan serta melakukan visit customer
- Mengontrol harga produk dan menghitung forecast penjualan
Kualifikasi
- Minimal lulusan S1 Manajemen Bisnis, Manajemen Pemasaran, Teknik Industri, Teknik Mesin, atau jurusan lain yang setara dari universitas yang memiliki reputasi baik
- Memiliki pengalaman 1-2 tahun di bagian Marketing pada perusahaan manufaktur otomotif lebih diminati, fresh graduate dipersilahkan apply
- Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi yang baik
- Mahir menggunakan fungsi-fungsi dalam Microsoft Office
- Fasih dalam berbahasa Inggris (lisan dan tulisan)
- Bersedia ditempatkan di Cikarang, Jawa Barat
8. Cost Accounting Staff
Deskripsi Pekerjaan
- Melakukan aktivitas perhitungan biaya seperti alokasi biaya, update biaya, dan genba ke lapangan
- Memastikan alokasi biaya sudah sesuai dengan akun yang tepat
- Melakukan administrasi budget projec dan melakukan analisa variance budget vs aktual
- Melakukan stock opname inventory
Kualifikasi
- Pendidikan minimal S1 Akuntansi dari universitas dengan reputasi baik
- Memiliki pengalaman di bidang costing min. 2 tahun
- Memiliki pemahaman tentang perhitungan costing update
- Memahami prinsip PSAK/IFRS
- Mahir dalam menggunakan Ms. Excel dan SAP dalam fungsi costing
- Memiliki kemampuan analisa yang baik
- Memiliki ketelitian yang tinggi dan kemampuan numerik
9. Marketing Staff
Deskripsi Pekerjaan
- Menjalin relasi yang baik dengan existing customer dan mencari customer baru
- Menerima dan membuat penawaran harga untuk produk baru
- Melakukan monitoring terhadap existing project dan new project cutomer
- Melakukan diskusi secara teknis dengan customer dan internal perusahaan serta visit customer
- Melakukan analisa untuk potensi produk baru
Kualifikasi
- Minimal lulusan S1 Manajemen Bisnis, Manajemen Pemasaran, Teknik Industri, Teknik Mesin, atau jurusan lain yang setara dari universitas yang memiliki reputasi baik
- Memiliki pengalaman min 2 tahun di bagian Marketing pada perusahaan manufaktur otomotif roda 4 lebih diminati
- Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi yang baik
- Mahir menggunakan fungsi-fungsi dalam Microsoft Office
- Fasih dalam berbahasa Inggris (lisan dan tulisan)
- Bersedia ditempatkan di Cikarang, Jawa Barat
1.) HR-GA Staff | PENDAFTARAN |
2.) Maintenance | PENDAFTARAN |
3.) Purchasing Staff | PENDAFTARAN |
4.) Finance Collection & Billing Staff | PENDAFTARAN |
5.) Product Development Engineering | PENDAFTARAN |
6.) IoT Engineering | PENDAFTARAN |
7.) Marketing Fastener Staff | PENDAFTARAN |
8.) Cost Accounting Staff | PENDAFTARAN |
9.) Marketing Staff | PENDAFTARAN |
- Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang biasanya akan diproses lebih lanjut oleh perusahaan.
- Perusahaan hanya menerima lamaran pelamar dua minggu hingga satu bulan, dan tidak menerima spam. Harap beri waktu kembali untuk mengirim lamaran ulang jika dalam 1 bulan belum menerima pesan panggilan interview.
- Harap berhati-hati terhadap pihak yang mengatasnamakan travel, yayasan, bkk dalam proses perekrutan lamaran kerja, karena lowongan yang diposting di web ini semuanya langsung diproses oleh perusahaan terkait.
- Lowongan Kerja yang asli tidak pernah memungut biaya apapun dalam proses perekrutan, perlu diingat "Kita bekerja untuk menghasilkan uang, bukan mengeluarkan uang untuk dapat bekerja".
- Semangat!